Len – Teltronic Tandatangani Kerjasama Bidang Perkeretaapian
– Kerjasama Len Industri dan Teltronic Spanyol ditandatangani oleh Direktur Operasi 1 Len Industri Linus Andor Mulana Sijabat dan Business Development Director for Transportation Teltronic Felipe Sanjuan Pasamar. Disaksikan oleh Asdep KBUMN Yuni Suryantoro & Direktur Utama LRS Dewayana Agung Nugroho. Penandatanganan dilaksanakan di Booth Pameran Len Industri, Hall 21 No. 204 dalam ajang InnoTrans Expo […]